Hidup di dunia ini memang sudah takdir, ya benar saja tidak bisa kita menolak. Tetapi banyak orang yang bosan, capek bahkan putus asa hidup didunia. Bahkan hanya sebagian kecil saja yang merasakan bahwa hidup itu indah. Kita tahu hidup adalah pilihan, manusia itu gampang saja ya, tinggal dipilih mau hidup bahagia atau susah?.
Rata-rata orang yang hidup didunia ini bahagia karena hartanya banyak, padahal kita memiliki banyak sekali hal, orang, atau apapun yang ada disekitar kita yang membuat kita bahagia. Seperti orangtua , teman, dll.
Nikmati saja hidupmu dengan melakukan hal yang positive dan bermanfaat gitu, jangan buang-buang waktumu hanya untuk bermain. Hidup indah itu buka karena bermain, tetapi hidup akan indah bila kita bisa mensyukuri apapun yang kita peroleh dari yang maha kuasa.
0 komentar:
Posting Komentar